Main Game Grafis Ultra Real Dengan Spek Cupu !!! - Press X to Not Die

Hai Longnoser's lama gak posting nih ...
Di kesempatan kali ini admin akan share game yang memiliki grafis Ultra Real dengan spesifikasi minimum yang kecil juga. Nama gamenya adalah Press X to Not Die.


Mari langsung saja kita bahas tentang game ini,

Game Press X to Not Die ini merupakan game buatan developer All Seeing Eye Games, yang dibuat dengan konsep dan inovasi yang menurut admin sangat bagus.

Dari segi grafis yang sudah admin katakan dari awal yaitu grafis sangat mantap, kalian tidak akan bisa membedakan grafis di game ini dengan manusia asli !!!. Ya karena di dalam game ini pemerannya adalah menggunakan manusia beneran :v

Dan itu menurut admin merupakan inovasi yang sangat bagus dan developernya pun tidak dibuat susah dengan animasi 3d dan koding-koding yang rumit. Nice Job ....

Lalu kita akan bahas dari segi Gameplaynya. Gameplay di game ini cukup simpel yaitu para player hanya disuruh memencet beberapa tombol saja. Tetapi di dalam game ini kalian harus punya reflek yang bagus, karena game ini membutuhkan reflek yang bagus untuk memainkannya. Tapi kalian jika memiliki reflek yang kurang bagus, sudah disediakan easy mode.

Dan bukan hanya itu, kalian juga akan diberikan opsi untuk memilih apa yang ingin kalian lakukan selanjutnya dalam menghadapi masalah.

Ini adalah beberapa penampakan gamenya :




Ukuran game ini juga dibilang kecil untuk game yang rilis tahun 2017 yaitu kurang dari 3Gb.

Berikut adalah spesifikasi minimum untuk memainkan game ini :

CPU: Info
CPU SPEED: Dual Core
RAM: 512 MB
OS: Windows XP or later
FREE DISK SPACE: 2 GB

Spesifikasi yang dibilang sangat rendah untuk PC zaman sekarang, dan kita biasa menyebutnya spek kentang :v

Dan karena admin baik :v , admin akan memberikan link downloadnya untuk kalian.

Link Download :
Download | 2.29Gb | Cracked by PLAZA

Jika Longnoser's ingin mendukung All Seeing Eye Games supaya terus berkarya maka admin sarankan membeli game originalnya di Steam melalui link berikut.

Sekian yang dapat admin sampaikan, see you guys ....

Comments